Selasa, 29 Januari 2013

Mesin Bor Raksasa Untuk Tunnel Jakarta (WOW)




Mungkin gak yah pemerintahan Jowowi-Ahok yang berencana membuat terowongan tunnel di DKI Jakarta mendatangkan Tunnel Boring Machine?

Ane mbayangin tanah di Jakarta yang terdengar bergumuruh dan bergetar seperti ada gempa bumi ringan karena TBM sedang beraksi membuat saluran lubang raksasa di ibu kota...


Ini dia sekilas penjelasan tentang Tunnel Boring Machine (TBM)

Sebuah Tunnel Boring Machine (TBM) juga dikenal dg nama "mole", sebuah mesin yang digunakan untuk menggali tunel/terowongan. TBM bisa menggali tanah hingga berbagai jenis batuan yang keras. Diameternya mulai 1 meter hingga 19.25 meter (yang terbesar saat ini).

Diameter terbesar dari TBM yang pernah dibuat adalah 19.25 meter. Dibuat oleh Herrenknecht AG untuk pengerjaan proyek tunel Orlovski di St.Petersburg Rusia dengan objek pengerjaan material berupa campuran tanah dan pasir. Diameter TBM untuk mengebor bebatuan adalah 14.4 meter, dibuat oleh The Robbins Company untuk proyek Tunel Air Terjun Niagara.


Gambar diagram dari sistem kerja dari tunnel boring machine


Gallery Penampakan dari Tunnel Boring Machine

Spoilerfor Herrenknecht TBM Mixshields 1:



Spoilerfor Herrenknecht TBM Mixshields 2:



Spoilerfor Herrenknecht TBM Mixshields 3:



Spoilerfor Herrenknecht TBM Mixshields 4:



Spoilerfor Herrenknecht TBM sedang dirakit:



Spoilerfor Crossrail Tunnel Bor Machine 1:



Spoilerfor Crossrail Tunnel Bor Machine 2:



Spoilerfor Crossrail Tunnel Bor Machine 3:



Spoilerfor Crossrail Tunnel Bor Machine 4:



Spoilerfor Crossrail Tunnel Bor Machine 5:




Tidak ada komentar:

Posting Komentar